Rahmat Mulyadi

Rahmat Mulyadi

Selasa, 23 April 2013

119. KITA HARUS MENYANDARKAN DIRI TERHADAP SIFAT-SIFAT ALLAH



Kun biaushafi rubuubiyyati muta’alliqaan wabiaushafi ‘ubuudiyyatika mutahaqqiqaan.

Artinya : Jadilah kamu orang yang selalu bersandar kepada Allah dengan sifat-sifat ketuhanan-Nya, dan perhatikan sungguh-sungguh sifat-sufat kehambaanmu sendiri”.

Salah satu cirri orang mukmin adalah menyandarkan diri kepada sifat-sifat Allah, artinya, mempercayai dengan sepenuhnya sifat-sifat Allah, artinya mempercayai dengan sepenuhnya sifat-sifat Allah yang tidak ada makhluk pun yang bias menyamainya.
Dengan bersandar kepada sifat-sifat Allah tersebut, insa Allah kita akan dapat memenuhi apa yang menjadi hajat kebutuhan kita.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar